PENGAJIAN DINAS, INSTANSI, LEMBAGA DAN KALURAHAN SE KAPANEWON WONOSARI PUTARAN 65
06 Maret 2024 10:39:08 WIB
“Puasa Ramadhan harus dimulai dengan Niat karena Iman dan Taqwa ke pada Allah dan di penuhi dengan harapan akan mendapatkan ganjaran yang di janjikan Allah SWT. Hal utama yang perlu dilakukan saat bulan Ramadhan agar kita sampai pada tujuan puasa adalah :
- Sholat Tarawih;
- Tadarus;
- Sodaqoh, dan
- Iktikaf di Masjid. “
Demikian kurang lebih Tausiyah yang disampaikan oleh Drs. KH. Zamhari pada Pengajian Dinas, Instansi, Lembaga dan Kalurahan se-Kapanewon Wonosari putaran ke 65 yang di selenggarakan oleh tuan rumah SMP 4 Wonosari, Kalurahan Piyaman, Kalurahan Gari dan Kalurahan Karangtengah yang bertempat di SMP 4 Wonosari hari ini Rabu, 06 Maret 2024 dimulai Jam 08.00 WIB sampai selesai.
Acara pengajian ini dimulai dengan Pembukaan, Tadarus bersama, acara inti pengajian, lain – lain dan Penutup.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- SARASEHAN CAGAR BUDAYA DI PENDOPO SEWOKO PROJO
- MUSYAWARAH KALURAHAN KHUSUS PENETAPAN HASIL UPDATING DATA SDGS TAHUN 2024
- PELEPASAN SISWA PKL DARI SMK 1 WONOSARI DI KALURAHAN PIYAMAN
- PERTEMUAN RUTIN PKK KAPANEWON WONOSARI DAN PKK KALURAHAN SE KAPANEWON WONOSARI
- PENYALURAN BANTUAN CBP BULAN DESEMBER TAHUN 2024
- RAKOR KADER PIYAMAN BULAN DESEMBER 2024
- RAPAT KOORDINASI TERKAIT e-HDW TAHUN 2024